Posted: 20/10/2013 13:30
Annisa Cherrybelle (Liputan6.com/Faisal R Syam)
Liputan6.com, Jakarta : Salah satu personel Cherrybelle, Anisa Rahma resmi hengkang. Sebelumnya, Anisa memang santer digosipkan keluar dari girlband imut pelantun tembang hits "Love Is You" itu.
Berita Terkait
Wow, Yuanita Christiani Main Film Bareng Cherrybelle
Seminggu Annisa Sakit, Kenapa Personel Cherrybelle Belum Jenguk?
"Teman kita Anisa ingin fokus kuliah. Dia kan kuliah jurusan arsitek dan semester tujuh. Jadi, saat ini dia mau fokus menyelesaikan kuliahnya dulu per tanggal 18 Oktober lalu," kata Kezia Chibi kepada wartawan Minggu (20/10/2013).
Meski terkesan ada yang kurang tanpa kehadiran Anisa, namun enam personel Chibi yang tersisa mendukung langkah apapun yang diambil Anisa.
Dukungan tersebut sekaligus membantah bahwa Anisa mundur lantaran mendapat bayaran kecil dan ingin bersolo karier.
"Kita tetap mendukung apapun yang dilakukan personel Cherrybelle, kata Cheryl.
Dari akun Twitter-nya belakangan ini Anisa tampak sehat dan fokus dengan kegiatan kuliahnya. Cherrybelle bukan kali ini ditinggal personelnya. April tahun lalu Wenda dan Devi keluar dari Cherrybelle.(Adt)
Berita Rekomendasi
- Di Mekah, Orangtua Hanya Doakan Ayu Ting Ting
- Di Balik Penjara, Roby Geisha Terus Ungkapkan Penyesalan
- Di Tanah Suci, Orangtua Syok Dengar Roby Geisha Ditangkap
- Iihh....Tika Micel Suka Tampar Dirinya Sendiri
- Detik-detik Penangkapan Gitaris Geisha
- Farhat Abbas Poligami di Belakang Nia Daniaty
- Disebut Bodoh oleh Ibu Ani SBY, Ini Komentar Erie
- Hot! Adegan Ranjang Ian Kasela dan Dewi Perssik.
- Konser Syahrini di Singapura Ternyata Tak Diminati
- Pasang Foto Seksi, Kim Kardashian Dicemooh di Twitter
TRENDING
- #Larissa Riquelme
- #Maldini Pali
- #Denmark Open Super Series Premier 2013
- #Jelang AC Milan vs Udinese
- #Playoff IPL
- #Dewi Perssik
- #Roby Geisha
- #Miss Celebrity Indonesia 2013
- #Geisha
- #kasus artis
- Daniel Radcliffe Sulit Berakting Jika Lihat Bokong Lawan Mainnya
- Saingi Kim Kardashian Beyonce Pasang Foto Topless
- Kim Kardashian dan Kanye West Rebutan Fans?
- Joe Jonas Ingin Jadi Aktor, Jonas Brothers Bubar?
- Dipegang Justin Bieber, Wanita Ini Jadi Penggemarnya
foto pilihan
Newcastle United vs Liverpool
Hai Pecinta Jazz, JAKJAZZ 2013 Dimulai!
Ekspresi Grand Finalis Miss Celebrity dari Serius Sampai Mengantuk
video menarik
Winxs - C.C.P (Cute Cool Popular)
Trio Macan - Buka Sitik Joss
Ussy feat. Andhika - Kupilih Hatimu
Gavin MJ feat. Valen - Suka Kamu
Jumat, 18 Oktober 2013 | 21:15
Kala Penyelundup Narkoba dan Penari Telanjang Menjadi Keluarga
Jumat, 18 Oktober 2013 | 16:50
Bintang True Blood Hengkang ke The Vampire Diaries
Minggu, 20 Oktober 2013 | 13:00
Hari Ini, Farhat Abbas Bertarung di Pilkada Kolaka. Bakal Menang?
Minggu, 20 Oktober 2013 | 12:30
Ahmad Dhani Wajibkan Media Bayar ke Keluarga Korban, Jika...
Sabtu, 19 Oktober 2013 | 13:45
Album James Blunt Terbaru Lebih Jujur
Jumat, 18 Oktober 2013 | 19:40
Akrabnya Agnes Monica dan Bruno Mars...
Sabtu, 19 Oktober 2013 | 22:00
CNBLUE Unjuk Kebolehan Berbicara Bahasa Indonesia
Sabtu, 19 Oktober 2013 | 20:30
Jung Yong Hwa Pun Tampil Solo di Blue Moon Jakarta
Source : http://showbiz.liputan6.com/read/724790/akhirnya-anisa-resmi-hengkang-dari-cherrybelle